Asia Bridge Program: Beasiswa S1 di Shizuoka University, Jepang
Monbukagakusho/MEXT saja, Shizuoka University bekerjasama dengan dunia industri menyelenggarakan program beasiswa yg sangat unik. Beasiswa ini diberi nama Asia Bridge Program (ABP). Keunikan program ini adalah a&ya "jembatan" antara dunia akademis & dunia industri dan antara Shizuoka University dengan negara asal pedan.
ABP menyasar penduduk lima negara Asia yaitu Indonesia, India, Thailand, Vietnam, & Myanmar dengan durasi program selama empat tahun. 6 bulan pertama para pedan akan memperdlm Bahasa Jepang dan kuliah dasar ABP. Tiga setengah tahun selanjutnya mereka akan belajar sesuai program studi yg dipilih, program magang di perusahaan global & melakukan proyek penelitian untuk kelulusan.
Fasilitas Beasiswa:
- Uang pendaftaran & uang pangkal
- Uang kuliah tahun pertama (untuk tahun selanjutnya tergantung prestasi akademis)
- Tunjangan biaya hidup bulanan untuk tahun pertama
- Peluang pembiayaan yg disponsori oleh pemerintah & korporasi
Persyaratan Umum:
- Lulusan SMA sederajat atau yg sekarang masih duduk di kelas XII
- Usia minimal 18 tahun per 30 September 2020
- Menguasai bahasa Inggris (dengan sertifikat TOEFL, IELTS atau TOEIC)
Prosedur Pendaftaran:
Sebelum mendaftar, para pelamar sebaiknya memahami Panduan Pendaftaran (GRATIS Panduan Kuliah di Jepang
Semoga informasi ini bermanfaat. Siapkan semua persyaratan & selamat mendaftar, smoga berhasil.
0 Response to "Asia Bridge Program: Beasiswa S1 di Shizuoka University, Jepang"
Post a Comment